Eropa & Amerika Tidak Menghentikan Kekejaman Israel di Jalur Gaza

ABDYANEWS

- Redaksi

Jumat, 10 Mei 2024 - 06:44 WIB

6024 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Tindakan pembiaran yang terus menerus dilakukan Eropa dan Amerika terhadap kekejaman Israel di Jalur Gaza, memungkinkan tingkat kematian dan kekerasan terus meningkat, kata Tarmizi Age mantan Aktvis Aceh di Denmark, Kamis (9/5/2024).

Mantan Ketua Komite Monitoring Perdamaian dan Demokrasi (KMPD) Perwakilan Aceh di Eropa tersebut meminta negara-negara Eropa dan Amerika segera menghentikan kebrutalan Israel di Palestina.

Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu harus di adili dan diasingkan, benar-benar sangat tidak manusiawi, ada pemimpin negara yang dibiarkan hidup diatas penderitaan bangsa lain.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dunia Arab dan Timur Tengah sudah saatnya bersatu melawan tragedi kemanusian yang menimpa bangsa Palestina.

“Perdamaian dan keadilan adalah solusi terbaik dalam setiap penyelesaian konflik,” ujar lelaki yang akrab dipanggil Mukarram ini.

Peran Indonesia juga cukup penting dalam menghentikan konflik yang berkepanjangan di sana, pungkas Tarmizi Age.

Berita Terkait

Kisah Polwan Bantu Jemaah Haji saat Cuaca Panas di Arab Saudi
Santri dan Mahasiswa Indonesia Ikuti Program Harmony in Action Di Thailand
2.5 Tahun Terbentuk, Komunitas One Week One Juz Indonesia Lakukan Penguatan Pengurus
Diaspora Indonesia-Qatar Fitrawandi Daud Apresiasi WGC, di Qatar Ada 3-4 KK Orang Gayo
Terekam CCTV, Aksi Dua Pria Nekat Bobol Kotak Amal Masjid Kayee Aceh
Unifying the World Through Soccer: The Global Impact of the World Cup
The Latest News in R&B Music: A Look at Super Bowl Performances, New Albums, Rising Stars, and Tribute to Aaliyah
Barack Obama: A Legacy of Progress and Change

Berita Terkait

Kamis, 20 Juni 2024 - 16:38 WIB

Halal bi Halal Bersama Fadhlullah, S.E: Momentum Persatuan untuk Pidie Maju

Kamis, 20 Juni 2024 - 15:03 WIB

Ribuan Hadiri Halal Bihalal Dek Fad Bacalon Bupati Pidie, MC Razi Beri Komentar

Rabu, 24 April 2024 - 17:07 WIB

Mencuat Kepublik, Sigapui Nilai HRD Patut Diperhitungkan Maju Sebagai Bacalon Gubernur Aceh Menjelang Pilkada 2024

Berita Terbaru

Bisnis

Kamis, 4 Jul 2024 - 08:51 WIB