BNNK Gelar Kegiatan Deteksi Dini/ Tes Urine Dilingkungan kantor Kemenag Gayo Lues.

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Kamis, 16 Mei 2024 - 16:22 WIB

6059 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Dalam Rangka Peringatan Hari Anti Narkotika Nasional (HANI) Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Gayo Lues menggelar Kegiatan Deteksi Dini (Tes Urine) bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN), bertempat di Lingkungan Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Gayo Lues, Kamis (16/05/2024).

Dalam kegiatan tersebut, Selain Kepala BNNK Gayo Lues, Fauzul Iman ST MSi, juga dihadiri oleh Kepala Kantor Kemenag Gayo Lues, Saidi B, SAg,MA, Kasubbag TU, Dharmika Yoga, SE M.Pd, Kasi Bimas Islam, H. Ridho, STHI, MA, Penyelenggara Zakat dan Wakaf, Ali Hamzah, SH, dan 221 Peserta yang terdiri dari KUA, Kepala Sekolah beserta Guru MAN, MTSN, dan MIN dilingkungan Kemenag Gayo Lues.

Dalam kesempatan tersebut, Kepala BNNK Gayo Lues, Fauzul Iman ST MSi, dalam arahannya menyampaikan, Berdasarkan hasil penelitian BNN, tingkat kerawanan Penyalahgunaan Narkoba tertinggi terdapat Pada Aparatur Sipil Negara (ASN), Pelajar dan Ibu Rumah Tangga.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai tindak lanjut Implementasi Rencana Aksi Nasional (RAN) P4GN,BNN Provinsi Aceh telah bersinergi dan telah melakukan MoU dan kesepakatan bersama untuk melaksanakan Tes Urine Deteksi Dini di Lingkungan Kemenag.

“Hal ini berdampak pada Wilayah Kabupaten/Kota, termasuk Kabupaten Gayo Lues,” Terang Kepala BNNK Gayo Lues ini.

Disamping itu Katanya, Tes Urine Deteksi Dini ini dilakukan bertujuan untuk mencegah dan menekankan Angka Prevalensi Penyalahgunaan Narkoba di Lingkungan Kemenag Gayo Lues, agar nantinya para Guru terhindar dari Penyalahgunaan Narkoba untuk mewujudkan Kemenag Gayo Lues Bersih Narkoba (Bersinar).

“Untuk itu, saya berharap agar kerja sama yang baik antara Kemenag Gayo Lues dengan BNNK Gayo Lues dapat terus terjalin dan kegiatan seperti hendaknya dapat dilakukan setiap tahunya guna Deteksi terhadap perlindungan Narkoba dan Obat – obat terlarang lainya dilingkungan kantor Kemenag Gayo Lues ini,” Pungkas Fauzul Iman berharap.

Sementara, Kepala Kantor Kemenag Gayo Lues, Saidi B, SAg, MA menyambut baik dan mengucapkan terima kasih kepada Kepala BNNK Gayo Lues yang akan melaksanakan Tes Urine Deteksi Dini kepada seluruh Pegawai di lingkungan Kantor Kemenag Gayo Lues ini untuk menjaga dan menghindarkan serta membersihkan ASN Kemenag dari pengaruh Narkoba.

“Sehingga nantinya dapat melaksanakan pelayanan maksimal dan menjadi contoh bagi Siswa Didik dan Masyarakat, dan Salam Sehat Tanpa Narkoba,” Tutupnya singkat. []

Berita Terkait

Pasangan “GAESSS” Ingin Gayo Lues Islami, Maju, Sejahtera Dan Berkeadilan
Warga Kenyaran Lapor Pak Dewan, Akibat Kebun Tergerus Aliran Sungai
Besok Pasangan Calon Bupati/Wakil Bupati “SAID SANI-SAINI” Paparkan Visi dan Misi
Jelang Pendaftaran, H.Said Sani Minta Do’a Restu Kepada Seluruh Lapisan Masyarakat Gayo Lues
Penuhi Undangan Bejamu Saman di Kampung Jabo, H.Said Sani Bertemu Dengan H.Ibnu Hasyim
H.Said Sani Muzakarah Bersama Majelis Pengkajian Tauhid Tasawuf Indonesia (MPTT-I) di Kampung Agusen
Minta Doa Restu Maju Pilkada Gayo Lues, H.Said Sani-Saini Silaturahmi Dengan Tokoh Masyarakat Peparik Gaib
Babinsa Berikan Materi Wadbang Kepada Siswa Siswi SMA Negeri 1 Rikit Gaib

Berita Terkait

Senin, 30 September 2024 - 17:54 WIB

Staf Ahli Bupati Nagan Raya Ali Munir Hadiri Sosialisasi Pelaksanaan Kampanye Pilkada 2024

Sabtu, 28 September 2024 - 05:18 WIB

JOZ Tekankan Pemberdayaan Pemerintah dan Hilirisasi Industri di Nagan Raya

Sabtu, 21 September 2024 - 09:20 WIB

Tutup UMKM Rameune Nagan Raya Expo 2024, Begini Harapan Pj Bupati Fitriany Farhas

Kamis, 19 September 2024 - 17:05 WIB

Zaini Mantri Doi Cawabup Sambil Silaturahmi Dengan Warga Tetap Melayani Masyarakat

Kamis, 19 September 2024 - 05:26 WIB

Nagan Raya Meriahkan PON XXI Aceh-Sumut dengan UMKM Rameune Expo

Rabu, 18 September 2024 - 04:25 WIB

Keluarga Besar Raja Wendi Deklarasi Siap Dukung JOZ For Bupati. Ini Pesan Abu Said Ahmad

Senin, 16 September 2024 - 05:46 WIB

Sambut 12 Rabiul Awwal 1446 H Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Aceh Gelar Tausiah Agama.

Sabtu, 14 September 2024 - 14:39 WIB

Ceh Guh Rimung Kila Siap Menangkan JOZ di Pilkada Nagan Raya. 

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Jangan Biarkan Pipa Minyak dan Gas Mengalir Keluar Daerah

Sabtu, 5 Okt 2024 - 22:50 WIB