Satreskrim Polres Gayo Lues Berhasil Ungkap Kasus Transaksi Sepasang Gading Gajah Organ Satwa Liar yang Dilindungi

ABDYANEWS

- Redaksi

Selasa, 25 Juni 2024 - 11:16 WIB

6040 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren – Unit Resmob (Unit Reserse Mobile) dan Unit Tipidter (Tindak Pidana Tertentu) Satreskrim (Satuan Reserse Kriminal) Polres Gayo Lues bersama dengan Taman Nasional Gunung Lauser (TNGL) Wilayah Blangkejeren melakukan penyamaran guna untuk mendapatkan informasi terkait gading gajah yang berada di tangan pelaku.

Hal itu disampaikan oleh Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. dalam konferesi persnya, Selasa, 25 Juni 2024.

Kronologi kejadian, pada hari Sabtu tanggal 22 Juni 2024, sekira pukul 22.30 WIB telah dilakukan Tim Gabungan berhasil mengungkap Kasus Transaksi Organ Satwa yang Dilindungi (Gading Gajah) di Desa Pintu Rime Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues dengan melakukan penyamaran guna untuk mendapatkan informasi terkait gading gajah yang berada di tangan pelaku yang mana pelaku akan melakukan transaksi, Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo Lues dan Unit Tipidter langsung bergerak cepat menuju TKP tersebut terkait Pelaku akan melakukan transaksi di jembatan Desa Pintu Rime Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues, pungkas Kapolres.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut keterangan pelapor pada hari dan tanggal tersebut di atas, pelapor mendapat Informasi dari warga bahwa di Desa Pintu Rime Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues telah mendapatkan informasi tentang adanya dugaan tindak pidana penjualan organ satwa yang dilindungi yang di duga di lakukan oleh dua orang masyarakat Kecamatan Pining selanjutnya Tim Unit Opsnal dan Unit Tipidter bersama TNGL Wilayah Blangkejeren mendatangi TKP yang berada di jembatan Desa Pintu Rime, Pungkas Kapolres.

Kasatreskrim IPTU M. Abidinsyah, S.H. menerangkan kronologi penangkapan pada hari ini Sabtu sekira pukul 22:30 wib setelah sampai dilokasi di temukan 2 (dua) orang yang sedang berada di jembatan Desa Pintu Rime Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues yang akan melakukan transaksi kemudian langsung di hadang oleh Tim Gabungan Satreskrim berhasil amankan 1 (satu) orang pelaku AF, 39,Tani, Ekan, Pining, Gayo Lues dan 2 (satu) pelaku MA pada saat dilakukan penangkapan Pelaku MA melarikan diri dengan cara meloncat ke arah sungai kemudian di lakukan pengejaran oleh Tim Gabungan namun tidak di temukan lagi, saat ini 1 (satu) orang pelaku tersebut sudah berhasil di amankan dan di Polres Gayo Lues untuk di mintai keterangan lebih lanjut.

Terhadap AF dapat dipersangkakan pasal yang diterapkan ialah Pasal 40 ayat (2) Jo pasal 21 Undang-Undang Nomor 05 tahun 1990, Tentang konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistem Hukuman Pidana paling lama 5 (lima) tahun Penjara.(Abdiansyah)

#Humas Polres Gayo Lues

Berita Terkait

Pasangan “GAESSS” Ingin Gayo Lues Islami, Maju, Sejahtera Dan Berkeadilan
Warga Kenyaran Lapor Pak Dewan, Akibat Kebun Tergerus Aliran Sungai
Besok Pasangan Calon Bupati/Wakil Bupati “SAID SANI-SAINI” Paparkan Visi dan Misi
Jelang Pendaftaran, H.Said Sani Minta Do’a Restu Kepada Seluruh Lapisan Masyarakat Gayo Lues
Penuhi Undangan Bejamu Saman di Kampung Jabo, H.Said Sani Bertemu Dengan H.Ibnu Hasyim
H.Said Sani Muzakarah Bersama Majelis Pengkajian Tauhid Tasawuf Indonesia (MPTT-I) di Kampung Agusen
Minta Doa Restu Maju Pilkada Gayo Lues, H.Said Sani-Saini Silaturahmi Dengan Tokoh Masyarakat Peparik Gaib
Babinsa Berikan Materi Wadbang Kepada Siswa Siswi SMA Negeri 1 Rikit Gaib

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 23:14 WIB

Kenalkan Kehidupan Kampus, Ribuan Mahasiswa Baru USM Ikuti PKKMB 2024

Selasa, 13 Agustus 2024 - 09:47 WIB

Fenomena Lunturnya Partisipasi Rakyat Terhadap Negara di HUT RI Ke-79 Sangat Jelas Terlihat

Sabtu, 15 Juni 2024 - 16:00 WIB

Kuliah Singkat Jadi Sarjana, USM Buka Jalur RPL dengan 13 Prodi Unggulan

Minggu, 9 Juni 2024 - 01:46 WIB

Syahbudin Padang Meminta,Periksa Itu LPJ nya, Mana Tau Sudah Selesai Dibuat Tapi Kerjaan Mangkrak. Inspektorat kemana kalian, cek itu LPJ DAK Fisik Pendidikan 2023.

Sabtu, 8 Juni 2024 - 03:53 WIB

Terima Kasih Koordinator Beasiswa KIP-K USM Dalam Mewujudkan Impian Anak Pulau

Minggu, 2 Juni 2024 - 10:28 WIB

TOP! 24 Dosen USM Aceh Berhasil Dapat Dana Hibah Penelitian Dari Kemendikbudristek RI

Senin, 20 Mei 2024 - 00:13 WIB

Ini Tema Kunker BEM FMIPA Dan BEM FKIP USK, Saat HUAL Kemahasiswaan Memperkuat Departemen

Sabtu, 11 Mei 2024 - 17:38 WIB

“PTN” Bukan Segalanya

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Pemkab Nagan Raya Ikuti Evaluasi SPBE Tahun 2024

Senin, 30 Sep 2024 - 09:51 WIB